Ringankan beban masyarakat, Babinsa Koramil 03 Kaway XVI bantu warga aduk semen

ACEH BARAT – Babinsa Koramil 03 Kaway XVI Serka Saferi Pasaribu melaksanakan karya bakti membantu warga aduk semen di Desa Meunasah Buloh, Kecamatan Kaway XVI, Kabupaten Aceh Barat. Minggu. (29/12/2024).

Seperti yang dilakukan Babinsa Koramil 03 Kaway XVI Serka Saferi Pasaribu guna membantu meringankan beban masyarakat merupakan usaha Babinsa untuk terus menjalin tali silaturahmi dan kerjasama dengan warga yang ada di wilayah binaan.

Serka Saferi Pasaribu mengatakan, membantu warga aduk semen merupakan kegiatan kemanunggalan TNI dengan rakyat.

Dan kegiatan ini mencerminkan semangat kepedulian dan pelayanan Babinsa terhadap masyarakat.” Ungkap Serka Saferi Pasaribu.

Lanjutnya, ikut andil bersama masyarakat dalam kegiatan kemasyarakatan, selain bertujuan meringankan beban masyarakat, juga merupakan bentuk menjalin tali silaturahmi dan kedekatan ditengah masyarakat.” Tegas Saferi Pasaribu.

Admin

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *